- Back to Home »
- Android , Beranda , Tweak »
- Tweak Dragonfire Engine v3.5 for Galaxy Y GT-S5360
Kali ini saya akan share salah satu tweak untuk Galaxy Y GT-S5360. Apa itu tweak ? bisa dibaca di sini. Karena beda HH beda komponen jadi tidak disarankan menginstal tweak untuk HH lain. Tapi jika ingin eksperimen silahkan ^.^ Ini dia Tweak Dragonfire Engine v3.5.
Fitur :
- Penambahan sysctl.conf
- Tweaks sdcard.
- Tweaks ram.
- Undervolting.
- Tweaks cpu.
- Optimisasi gpu &grafis.
- Add sysctl.conf tweaks untuk internet, performa & kernel.
Efek ke HH ente :
- Peningkatan performa sdcard.
- Peningkatan performa multytasking.
- Baterai hemat, dan suhu cpu menurun.
- Cpu jadi tambah cepat di clockspeed yg sama karena cpu & kernel tweaks
- Recomended for gamer.
- Grafis semakin menawan & smuut.
- HH ente jadi enteng
- Ada tweaks internet ipv4 untuk internet lebih resposif.
Cocok dengan:
- Semua hp android. (kata pemiliknya)
- All rom.
- Semua custom kernel dgn init.d suport.
Syarat :
1. HH sudah di root. Jika belum bisa ke sini atau ke sini
2. Kernel Support Init.d atau bisa download di sini
3. Init.d aktif. atau bisa baca di sini
4. Sudah terinstall busybox di xbin. Jika belum baca di sini
Bahan :
1. Dragonfire Engine v3.5
2. CWM, jika belum punya bisa download di sini.
Cara instal :
1. Ke /system/etc/init.d. Hapus semua isinya kecuali link2sd (jika ada)
2. Copy kedua file tersebut, ke root sdcard/here.
3. Matikan HH (Hand Held / android) Anda.
4. Tekan Power + Volume Up + Home secara bersamaan, sampai muncul boot samsung galaxy y gt-s5360, lalu lepaskan.
5. Setelah itu tampilan HH Anda akan memasuki mode Android System Recovery.
6. Pada mode Android System Recovery, Pilih apply update from sdcard.
7. Pilih CWM_young.zip
8. Pilih mount and storages
9. Mount system (terlihat unmount)
10. Back
11. Pilih choose zip from sdcard.
12. Pilih Dragonfire Engine v3.5
13. Pilih Yes-Install.
14. Reboot
15. D-O-N-E
Credit :
- Rozaq Abdul